7 Candi Termegah di Dunia, Salah Satunya Ada Di Indonesia

7 Candi Termegah di Dunia
Candi Borobudur in Indonesia
Pasti teman-teman disini sudah tau apa itu Candi. Yap benar, Candi merupakan bangunan keagamaan dan sekaligus tempat ibadah yang digunakan oleh penganut agama Hindu-Buddha.Bangunan ini juga digunakan sebagai tempat pemujaan dewa atau dewi. Namun seiring berjalannya waktu, Terdapat banyak candi didunia ini yang begitu besar dan megah. Dari beberapa candi yang megah dan besar di dunia, salah satunya terdapat di indonesia lohh. Nah berikut ulasan lengkapnya 7 Candi Termegah di Dunia, Salah Satunya Ada di Indonesia.

Baca juga : Inilah 5 Taman Air Mancur Terindah di Dunia

7. Wat Rong Khun - Thailand

7 Candi Termegah di Dunia

Wat Rong Khun ini merupakan candi yang berada di Kota Chiang Rai.Bangunan candi ini didesain langsung oleh Chalermchai Kositpipat. Yang awal dibangunnya pada tahun 1997. Candi ini memiliki keuinkan tersendiri, Seluruh bangunan candi ini berwarna putih. Hingga sekarang candi yang berada di Chiang Rai ini sedang di renovasi dan perluasan bangunan.

6. Prambanan - Indonesia

7 Candi Termegah di Dunia

Candi Prambanan merupakan candi hindu terbesar yang pernah didirikan pada abad ke-9. Desain dari candi ini melambangkan 3 dewa utama di ajaran hindu yaitu Dewa Brahma, Dewa Wisnu, dan Dewa Shiwa. Candi perambanan ini merupakan tujuan wisata favorit di Yogyakarta. Bahkan candi perambanan ini masuk dalam UNESCO World Heritage Site.

5. Kuil Surga - Tiongkok

7 Candi Termegah di Dunia

Kuli Surga yang berada di sebelah tenggara kota Beijing ini menjadi ikon kota Beijing. Kuil ini didirikan pada masa dinasti Ming dan Qing. Kuil ini juga masuk bagian salah satu dari UNESCO World Heritage Site. 

4. Candi Srirangam - India

7 Candi Termegah di Dunia

Candi Srirangam ini candi yang sebagai persembahan kepada dewa Ranganatha. Candi ini juga menajdi bagian dari salah satu candi termegah di india dan salah satu candi Hindu terbesar di dunia. Di ini india candi ini sebagai objek tujuan wisata utama.

3. Tiger’s Nest Monastery - Bhutan

7 Candi Termegah di Dunia

Tiger’s Nest Monastery merupakan kompleks candi yang berada tepi tebing yang curam dan terletak di lembah Paro bagian atas. Kompleks ini didirakan pada tahun 1692 sekaligus menjadi ikon wisata utama di negara Bhutan

2. Borobudur - Indonesia

7 Candi Termegah di Dunia

Siapa yang tidak kenal dengan candi yang satu ini. Yap benar, candi terbesar di indonesia dan sekaligus candi terbesar se-asia tenggara. Candi Borobudur ini mempunyai 2,672 relief, 504 stupa dan Patung Buddha. Candi ini masuk salah satu dari UNESCO World Heritage Site dan menjadi ikon wisata andalan di pulau jawa.

1. Angkor Wat - Kamboja

7 Candi Termegah di Dunia

Nah dari berbagai candi di atas ini dia candi terbesar dan termegah di dunia. Kompleks Candi Hindu-Buddha ini bernama Angkor Wat yang berarti (Kota Candi). Kompleks ini dibangun pada abad ke-12 dan sebagai persembahan untuk raja Suryawarman II. Kompleks candi ini tempat tinggal sekaligus pusat pemerintahan. Kompleks candi ini masuk salah satu dari UNESCO World Heritage Site.
Previous
Next Post »

4 komentar

Write komentar
Unknown
AUTHOR
December 8, 2016 at 3:03 PM delete

kalau dua di Indonesia, mestinya salah dua dong gan! hehe

kunjungan balik dari malangsantai87.blogspot.com

Reply
avatar
Pergi Ngetrip
AUTHOR
December 8, 2016 at 3:27 PM delete

Haha iya gan yang penting tetap ada Indonesia nya.

Reply
avatar
Unknown
AUTHOR
December 10, 2016 at 2:45 PM delete

Mampir juga di sini: http://www.adventuretourtravelindonesia.com/ atau di disini bisa comment yg punya pengalaman travelling di indonesia: http://blog.adventuretourtravelindonesia.com/

Reply
avatar