Alamat Tebing Citatah Bandung Dan Cara Menuju Lokasi

Alamat Tebing Citatah Bandung
From : yanghits.blogspot.com
Tebing Citatah Bandung - Kota Bandung ini populer dengan tempat wisatanya yang begitu banyak dan menyenangkan. Berbagai spot menarik sudah tersedia di Kabupaten Bandung ini. Kita bisa melihat Wisata Kulinernya, Wisata Belanja, Sampai Wisata Alamnya yang sudah tersedia di Kabupaten Bandung ini. 

Dari berbagai wisata alamnya, Bandung memiliki wisata alam yang memacu adrenalin seperti wisata panjat tebing. Dan ini dia salah satu tempat wisata alam yang paling banyak menarik pengunjung dan memacu adrenalin yaitu Tebing Citatah.

Wisata yang berada di Kabupaten Bandung barat ini sering di datangi para pecinta panjat tebing, Tak heran lokasi wisata ini menjadi spot favorit untuk para pecinta panjat tebing.

Wisata tebing ini bukan berarti hanya untuk pecinta panjat tebing saja, Tapi tebing ini juga merupakan salah satu tempat referensi berwisata. Tanpa panjang lebar lagi langsung saja ini dia Wisata Tebing Citatah.

Wisata Alam Tebing Citatah
Dalam beberapa bulan terakhir, Tebing Citatah ini dibanjiri wisatawan yang penasaran terhadap wisata yang memacu adrenalin ini. Banyak yang menjadikan wisata ini sebagai wisata alam terbaru yang ada di Bandung. Selain memacu adrenalin, Wisata ini juga bisa kita nikmati sebagai karunia alam yang hadir ditempat ini.

Tebing Citatah ini berada di Kawasan Citatah, Padalarang, Kabupaten Bandung Barat. Tebing ini berada di kawasan perbukitan dan bila kita lihat tebing ini terbentuk dari gunung-gunung kapur, Sehingga tebing citatah ini berbeda dari bukit-bukit yang lain.

Baca juga : Bukit Panguk Kediwung, Negri Di Atas Awan

Alamat Tebing Citatah Bandung
From : lihat.co.id
Dalam beberapa waktu lalu, Citatah ini dihebohkan dengan penemuan situs purba di Gua Pawon pada tanggal 9 Desember 2000. Penemuan situs purba ini ditemukan oleh KRBC (Kelompok Riset Cekungan Bandung). Disekitar kawasan ini banyak ditemukan tulang belulang mulai dari gigi binatang dan alat-alat gerabah.

Adanya pertambang Kapur, membuat banyak perubahan di Citatah saat ini. Akibat dari alat-alat peldak yang  secara tidak langsung ini, membuat gunung-gunung kapur ini dapat dibagi ke beberapa bagian. Sehingga tebing besar yang cukup terkenal ini dibagi menjadi tiga bagian yaitu Tebing Citatah 48, Tebing Citatah 90, dan Tebing Citatah 125.
Jalur Pendakian Tebing Citatah
Terdapat banyak jalur pemanjatan yang bisa digunakan pengunjung. Membuat pengunjung harus memilih salah satu jalur pemanjatan yang akan digunakan.

Yakni jalur yang sering dilewati oleh pemanjat ada Jalur Tokek, Jalur Rokstra, Jalur Chok 8 dan jalur Hendro.Dari beberapa jalur diatas mempunyai tingkat kesulitan tersendiri. 

Rute Menuju Lokasi Tebing Citatah
Banyak tempat panjat tebing di Bandung yang menjadi tujuan para wisatawan dan Tebing Citatah inilah yang menjadi daftar tujuan favorit wisatawan.Sehingga tebing ini selalu ramai dikunjungi para pemanjat tebing, baik dari lokal maupun luar kota.

Bukan hanya pemandangannya yang menarik pengunjung, Akan tetapi lokasi tebing ini sangat dekat dari pusat kota Bandung.Untuk mencapai lokasi tebing ini, kita bisa menggunakan kendaraan sepeda motor ataupun roda empat.Perjalanan yang akan kita tempuh hanya 6 menit dari jalan raya.

Previous
Next Post »

13 komentar

Write komentar
Unknown
AUTHOR
December 7, 2016 at 6:17 AM delete

bagus banget mas jadi pengen

Reply
avatar
Unknown
AUTHOR
December 7, 2016 at 6:19 AM delete

Keren kayaknya.tapi belom bisa kesana 😁

Reply
avatar
December 7, 2016 at 6:20 AM delete

mantap pemandangannya dekat tempatku dulu itu pemandangannya memang bagus

Reply
avatar
Unknown
AUTHOR
December 7, 2016 at 6:22 AM delete

Kalau dari atas bagus banget tempatnya,kalau mau sampai diatas gitu Tanpa perlu memanjat bisa gak di tebing citatah ini ?

Reply
avatar
Unknown
AUTHOR
December 7, 2016 at 6:44 AM delete

Mantap pemandangannya, hijau dan segar

Reply
avatar
Unknown
AUTHOR
December 7, 2016 at 6:45 AM delete

Bgus bnget jadi pengen main ksana.

Reply
avatar
Pergi Ngetrip
AUTHOR
December 7, 2016 at 3:29 PM delete

hehe silahkan mas supaya bisa merasakan sensainya.

Reply
avatar
Pergi Ngetrip
AUTHOR
December 7, 2016 at 3:31 PM delete

iyaa mass ... haha kenapa gak bisa?

Reply
avatar
Pergi Ngetrip
AUTHOR
December 7, 2016 at 3:31 PM delete

iya mas gak kalah sama tempat yang lain.

Reply
avatar
Pergi Ngetrip
AUTHOR
December 7, 2016 at 3:32 PM delete

kalo sudah di atas beda lagi sensainya mas...kayanya blm ada jalur alternatif.

Reply
avatar
Pergi Ngetrip
AUTHOR
December 7, 2016 at 3:33 PM delete

Bukan pemandangan nya saja tapi wisata ini juga memacu adrenalin.

Reply
avatar
Pergi Ngetrip
AUTHOR
December 7, 2016 at 3:34 PM delete

tunggu apalagi cobain rasanya manjat tebing mas hehe :)

Reply
avatar